Jakarta (2025) — Segenap jajaran Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyampaikan Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2025 kepada seluruh umat Hindu
Penulis: Author Pati
Keluarga Besar Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus Sampaikan Ucapan Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2025
Kudus — Dalam rangka memperingati Hari Raya Galungan dan Kuningan 2025, Keluarga Besar Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus menyampaikan ucapan selamat serta doa bagi seluruh umat
Perjalanan Reforma Agraria di Asahduren, Sertipikat Tanah Ulayat Buka Akses Ekonomi Masyarakat
Jembrana – Dari Desa Adat Asahduren di Kabupaten Jembrana, Bali, lahir cerita keberhasilan sertipikasi tanah ulayat yang membuka peluang dan harapan menciptakan masyarakat adat yang
Kunjungan Perdana ke Papua, Menteri Nusron akan Sosialisasikan Pendaftaran Tanah Ulayat dan Serahkan Sertipikat Rumah Ibadah
Jakarta – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, dijadwalkan melakukan kunjungan kerja perdananya ke Provinsi Papua pada hari Rabu (19/11/2025).
Monev Layanan Pertanahan, Menteri Nusron Ingin Kepastian Layanan Bisa Dirasakan Masyarakat
Jakarta – Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) memperkuat kualitas layanan publik dengan mempercepat penyelesaian berkas layanan pertanahan. Menteri ATR/Kepala BPN, Nurson Wahid,
Mediasi Sengketa Batas Tanah di Desa Karangmalang, Kantor Pertanahan Kudus Lakukan Tindak Lanjut Penanganan Pengaduan
Kudus, Selasa 18 November 2025 — Dalam rangka menindaklanjuti penyelesaian pengaduan dan penanganan permasalahan pertanahan, Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus melalui Kepala Seksi Pengendalian dan Penanganan
Pengangkatan Sumpah MPPD, Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus Ikuti Secara Daring
Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus mengikuti kegiatan Pengangkatan Sumpah Majelis Pembina dan Pengawas PPAT Daerah (MPPD) yang diselenggarakan secara terpusat oleh Kantor Wilayah BPN Provinsi Jawa
Monitoring dan Evaluasi Tunggakan Layanan Pertanahan Terpusat, Menteri ATR/BPN Tekankan Percepatan Penyelesaian Layanan
Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menyelenggarakan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Tunggakan Layanan Pertanahan Terpusat melalui Zoom Meeting yang dibuka langsung oleh Menteri
Apel Pagi Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus Tekankan Penyelesaian Kinerja dan Optimalisasi Anggaran Akhir Tahun
Kudus – Kantor Pertanahan Kabupaten Kudus melaksanakan Apel Pagi pada Selasa, 18 November 2025 bertempat di halaman kantor setempat. Apel dipimpin langsung oleh Kepala Kantor
Jelang Akhir 2025, Kementerian ATR/BPN Catat Capaian PNBP Rp2,63 T
Jakarta – Catatan menjelang akhir 2025, capaian Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) menunjukkan tren yang positif. Sekretaris
